Selasa, 22 September 2009

SEJARAH ARSITEKTUR ISLAM DI JAWA


Masuknya Agama dan Kebudayaan Islam di Jawa

Mengenai sejarah penyebaran agama Islam di Jawa dan mengenai beralihnya penduduk Jawa ke agama Islam, umumnya para ahli sejarah belum banyak mengetahui secara pasti. Sampai sekarang kita hanya dapat merasa puas dengan ikhtisar-ikhtisar yang bersifat sementara dari para ahli, walaupun demikian pendapat para ahli juga masih melalui bukti-bukti kuat yang ada.